Laman

Sabtu, 27 Juli 2019

Warga Sekolah Harus Melek Teknologi

BANJARNEGARA-Warga sekolah sudah saatnya untuk melek dan mampu memanfaatkan teknologi informasi. Hal tersebut menjadi salah satu penentu eksistensi sekolah di era digital saat ini.   Demikian disampaikan Kepala SMPN 3 Banjarnegara Suratno saat peluncuran website sekolah baru-baru ini.  Menurutnya era teknologi informasi saat ini menjadikan tingkat persaingan semkain ketat.  Begitupun di lembaga pendidikan menuntut semua warga sekolah baik guru, karyawan maupun siswa untuk bisa menguasai dan memanfaatkan teknologi. "Eksistensi sebuah sekolah dipengaruhi oleh warga sekolah yang melek teknologi dan memanfaatkan internet,"...
BACA SELENGKAPNYA - Warga Sekolah Harus Melek Teknologi

Senin, 22 Juli 2019

SMPN 3 Banjarnegara Launching Website Sekolah

BANJARNEGARA - SMP Negeri 3 Banjarnegara telah menyelenggarakan launching website sekolah (10/7/2019). Launching website sekolah tersebut ditandai dengan pelepasan balon oleh kepala sekolah, Suratno. Dalam sambutannya kepala sekolah, Suratno menyampaikan bahwa eksistensi dari sebuah sekolah dipengaruhi oleh warga sekolah yang melek teknologi dan mampu memanfaatkan perkembangan internet di era digital saat ini. Hal inilah yang melahirkan pemikiran perlunya SMP Negeri 3 Banjarnegara mempunyai website sekolah.  “Semoga dengan adanya  website ini, sekolah menjadi lebih mudah dikenal serta dapat dijadikan sebagai sarana komunikasi dua...
BACA SELENGKAPNYA - SMPN 3 Banjarnegara Launching Website Sekolah

Jumat, 19 Juli 2019

Anakku

Anakku ... Belahan hidupku ... Cahaya Hidupku ...      Anakku ...      Candamu ...      Membuatku rindu ... Anakku ... Karnamu ... Hidupku penuh arti By Ibu Ifa...
BACA SELENGKAPNYA - Anakku

Jumat, 12 Juli 2019

Empat Siswa SMP 3 Banjarnegara Dulang Emas

BANJARNEGARA - Empat siswa-siswi SMP 3 Banjarnegara berhasil mendulang mendali emas pada kejuaraan nasional pencak silat PSHT Cup IV Jakarta Open 2019 yang digelar baru-abru ini di Jakarta.  Kejuaraan yang memperebutkan Paiala Ketua Umum PSHT Pusat dan PSHT Cabang Jakarta Selatan ini merupakan agenda 2 tahunan kegiatan Persaudaraan Setia Hati Teratai Cabang Jakarta Selatan. Kepala SMP 3 Banjarnegara, Suratno menjelaskan, Persaudaraan Setia Hati Terate sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) tentu mempunyai peran strategis dalam melestarikan kebidayaan pencak silat agar bisa disegani oleh masyarakat...
BACA SELENGKAPNYA - Empat Siswa SMP 3 Banjarnegara Dulang Emas

Selasa, 09 Juli 2019

Calon Peserta Didik Baru SMP Negeri 3 Benjarnegara TP. 2019/2020

Selamat dan sukses disampaikan kepada seluruh calon peserta didik baru SMP Negeri 3 Banjarnegara Tahun Pelajaran 2019/2020, yaitu No Nama Pendaftar Asal Sekolah 1 Abi Abdillah Maulana SDN 7 Krandegan 2 Afifah Isnaeni Kamila SDN Petambakan 3 Afifah Rahma Dinayan SDN Blitar 4 Afra Alreza Sausania SDN Blitar 5 Afrizal Tegar Pangestu SDN Blitar 6 Aglonema Haibrit R. ...
BACA SELENGKAPNYA - Calon Peserta Didik Baru SMP Negeri 3 Benjarnegara TP. 2019/2020